Detail Berita

Musim kemarau yang sudah berlangsung cukup lama, mengakibatkan kekeringan. Hal ini juga menyebabkan saluran-saluran drainase menjadi mampet dan rerumputan menjadi kering. Untuk itu kepada warga masyarakat diharapkan agar berhati-hati dan waspada terhadap bahaya kebakaran yang mungkin terjadi pada saat kemarau seperti ini. Terutama kepada masyarakat untuk tidak membakar sampah atau membuang puntung rokok sembarangan yang dapat berakibat tebakarnya rumput atau semak-semak yang kering.
Bagi masyarakat yang bepergian diharapkan untuk memperhatikan kompor dan alilran listrik di rumah sebelum meninggalkan rumah. Dan juga agar selalu menghemat penggunaan air, karena di musim kemarau seperti ini air sangat penting untuk didhemat.
Berita Terpopuler

HUT KOTA 117
Ditulis oleh: -22 Januari 2014 - 4628 Lihat

24 Desember, Hasil TKD CPNS 2013 Dapat Dilihat di...
Ditulis oleh: -20 Desember 2013 - 4144 Lihat

Seleksi CPNS Balikpapan Dijamin Bersih
Ditulis oleh: -6 Oktober 2014 - 4120 Lihat

Balikpapan Bangga Kirimkan Atlet Asli Daerah
Ditulis oleh: -7 November 2014 - 3269 Lihat

Keterangan Pelaksanaan Kegiatan dan Pengalihan Aru...
Ditulis oleh: -4 November 2014 - 3163 Lihat

Balikpapan Juara Asean
Ditulis oleh: -5 November 2014 - 3028 Lihat